Pasang Knalpot Motor Metik Pada Kawasaki Ninja 250

Daftar Isi [Tampil]


Assalamu’alaikum. Kembali lagi pada artikel kami, kali ini kita akan membahas mengenai pemasangan knalpot motor metik pada motor Kawasaki Ninja 250.


Ada-ada saja apa yang dilakukan oleh warganet berkode +62. Bagaimana tidak? Kali ini kita akan disuguhkan penampakan sepeda motor sport yang sudah tersohor di Indonesia yakni Kawasaki Ninja 250.

Kita akan melihat penampilan yang anti mainstream dimana Kawasaki Ninja 250 tersebut dijejali dengan lubang pembuangan yang tidak biasa.

Ya sesuai judul pertama kita, ternyata knalpot motor metik dijejali pada Kawasaki Ninja 250. Simak saja fotonya di bawah ini.

Pasang Knalpot Motor Metik Pada Kawasaki Ninja 250


Gambar tersebut diunggah langsung oleh pemiliknya yakni akun Facebook Nofrizal. Ya, bagi sebagian orang mungkin tidak akan begitu asing dengan nama Nofrizal.

Dia pula lah yang beberapa waktu lalu mengubah motor bebek tuanya menjadi lebih kekinian dengan pemasangan bodi fairing. Sebut saja Honda Supra yang ia modif dengan konsep Ninja 250 Fi.

Dalam unggahan yang ia bagikan pada akun Facebook-nya, ia juga memberikan keterangan sebagai berikut.

Pasang Knalpot Motor Metik Pada Kawasaki Ninja 250


P... Cek sound slurrr... https://youtu.be/rTQ3KyBZPv4...” tuturnya dalam keterangan foto.

Nah banyak rekasi yang diberikan oleh warganet, salah satunya adalah tentang dari mana Nofrizal mendapat inspirasi seperti itu hingga candaan tentang Kawasaki Ninja 250 yang nantinya akan bersuara hemmmmberrrr.

Untuk kalian yang penasaran dengan suara dari knalpot metik pada Kawasaki Ninja 250, silahkan saja klik tautan di atas.

Nah artikel ini kami cukupkan sampai di sini, akhir kata semoga bermanfaat dan sampai jumpa.
Wassalamu’alaikum.



Bagikan Artikel Ini Melalui:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

  Ikuti Kami di  -Google News-

 ⚠  Iklan  ⚠ 

Iklan Tengah Artikel 2


 ⚠  Iklan  ⚠ 

Iklan Bawah Artikel

 ⚠  Iklan  ⚠ 

Suka dengan artikel Satupiston.com? Jangan lupa subscribe kami di Youtube :)