Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020

Daftar Isi [Tampil]

Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020



Keterangan: Tiap gambar pada artikel ini sepenuhnya berasal dari website resmi www.yamaha-motor.co.id




Assalamu’alaikum.
Kembali lagi pada artikel kami, kali ini kita akan membahas mengenai harga dan spesifikasi lengkap dari Yamaha R15 V3 Terbaru 2020.


Sebetulnya sudah sejak lama produk Yamaha R15 V3 VVA ini muncul, dan motor dengan genre sport fairing ini termasuk motor yang digandrungi oleh kalangan anak muda di Indonesia.


Baca Juga: Varian R15 lain

Yamaha R15 V3 VVA ini lahir sebagai penerus dari Yamaha R15 V2. Dan dari segi tampilan serta mesin, Yamaha R15 V3 ini sudah banyak berubah dari versi sebelumnya.


Mengusung desain “baby” r6 atau “baby” R1, berikut spesifikasi dari Yamaha R15 V3 VVA yang kami dapat dari situs resmi Yamaha Indonesia.

Mesin
TIPE MESIN
Liquid Cooled 4-Stroke, SOHC, 4 Valve, VVA
VOLUME CYLINDER
155.1cc
JUMLAH / POSISI SILINDER
Single cylinder
DIAMETER X LANGKAH          
58,0 x 58,7 mm
PERBANDINGAN KOMPRESI
11.6 ± 0.4 : 1
DAYA MAKSIMUM
14,2 kW/10000rpm
TORSI MAKSIMUM    
14,7 Nm/8500rpm
SISTEM STARTER        
Electric starter
SISTEM PELUMASAN
Wet sump
KAPASITAS OLI MESIN
Total =1.05L ;Berkala = 0.85 L ;Ganti Filter Oli = 0.95 L
SISTEM BAHAN BAKAR
Fuel Injection
TIPE KOPLING
Wet Type Multi-Plate Clutch; Assist & Slipper Clutch
TIPE TRANSMISI
Manual
Dimensi
P X L X T
1990mm X 725mm X 1135mm
JARAK TERENDAH KE TANAH 
155mm
TINGGI TEMPAT DUDUK
815 mm
BERAT ISI        
137 kg
KAPASITAS TANGKI BENSIN    
11L
JARAK SUMBU RODA 
1325mm
Rangka
TIPE RANGKA
Deltabox
SUSPENSI DEPAN        
Teleskopic Fork (Inverted)
SUSPENSI BELAKANG
Link Monoshock
BAN DEPAN    
100/80-17M/C 52P
BAN BELAKANG
140/70-17M/C 66S
REM DEPAN               
Disc brake
REM   
Disc brake
Kelistrikan
SISTEM PENGAPIAN   
TCI
BATTERY
GTZ4V/YTZ4V
TIPE BUSI        
NGK/MR8E9

Dengan spesifikasi tersebut, Yamaha R15 V3 menawarkan fitur-fitur sebagai berikut:


Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020


1. Mesin dengan VVa (Variable Valve Actuation) serta didukung oleh teknologi Assist & Slipper Clutch yang membuat performa berkendara semakin maksimal.
2.  Full digital speedometer + shift timing light.
3. Lampu hazard.
4. Cakram depan yang lebih lebar.
5. Desain swing arm terbaru dengan model banana arm ala-ala motogp.
6. Ban depan belakang yang sangat lebar.
7. Lampu depan belakang yang sudah LED.
8. Shock depan dengan model upside down.
9. Frame rangka deltabox.
10. Serta piston dengan material terbarukan yang disinyalir 3x lebih awet dan tahan lama dari piston biasa.


Mengusung tajuk “Live In The Racing Spirit”,  Yamaha R15 V3 VVA ini tersedia dalam 3 pilihan warna utama, yakni biru, kuning, dan hitam.

Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020

Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020

Harga dan Spesifikasi Lengkap Yamaha R15 V3 VVA Terbaru 2020



Harga terbaru dari Yamaha R15 V3 VVA On The Road Jakarta adalah sebesar Rp. 36.080.000. Harga tersebut dapat jauh lebih mahal pada daerah-daerah lain. Dan dapat lebih murah apabila terdapat promo-promo tertentu pada tiap dealer Yamaha. Jadi tunggu apalagi? Segera kunjungi dealer Yamaha terdekat di kota kalian.

Nah artikel ini kami cukupkan sampai di sini, akhir kata  semoga bermanfaat dan sampai jumpa.
Wassalamu’alaikum.



Bagikan Artikel Ini Melalui:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

  Ikuti Kami di  -Google News-

 ⚠  Iklan  ⚠ 

Iklan Tengah Artikel 2


 ⚠  Iklan  ⚠ 

Iklan Bawah Artikel

 ⚠  Iklan  ⚠ 

Suka dengan artikel Satupiston.com? Jangan lupa subscribe kami di Youtube :)